Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 4 Tahun 2024

PeraturanPedia.id – Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 4 Tahun 2024 Tentang Beasiswa Pendidikan

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 4 Tahun 2024 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa beasiswa pendidikan merupakan pendukung dalam penyelenggaraan sistem pendidikan nasional yang bertujuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa sesuai dengan nilai Pancasila dan amanat Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
  2. bahwa beasiswa pendidikan merupakan kebutuhan masyarakat di Daerah untuk menjamin pemerataan kesempatan pendidikan, peningkatan mutu serta relevansi dan efisiensi untuk menghadapi tantangan lokal, nasional, dan global;
  3. bahwa dalam rangka memberikan dasar hukum untuk mendukung pelaksanaan beasiswa pendidikan di Daerah, perlu pengaturan beasiswa pendidikan;

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat

Nomor
4

Tahun
2024

Tentang
Beasiswa Pendidikan

Ditetapkan Tanggal
02 September 2024

Diundangkan Tanggal
02 September 2024

Berlaku Tanggal
02 September 2024

Sumber
LD Tahun 2024 No. 4, TLD No. 154

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat Nomor 4 Tahun 2024 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Bagikan:

Leave a Comment