PeraturanPedia.id – Peraturan Bupati Sleman Nomor 24 Tahun 2021 Tentang Tata Cara Perhitungan Pajak Reklame
PERTIMBANGAN
Peraturan Bupati Sleman Nomor 24 Tahun 2021 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa berdasarkan Pasal 7 ayat (3) Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 4 Tahun 2011 tentang Pajak Reklame, ketentuan lebih lanjut mengenai nilai sewa reklame dan hasil perhitungannya diatur dengan Peraturan Bupati;
- bahwa untuk kelancaran pelaksanaan pemungutan pajak reklame sebagaimana diatur dalam Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 4 Tahun 2011 tentang Pajak Reklame, perlu mengatur standar dan pedoman tentang tata cara perhitungan Pajak Reklame;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Tata Cara Perhitungan Pajak Reklame;
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Keputusan Bupati Kepala Daerah Tingkat II Sleman Nomor 45/Kep.KDH/1999 tentang Perhitungan Nilai Sewa Reklame;
- Keputusan Bupati Sleman Nomor 15/Kep.KDH/A/2003 tentang Pengelolaan Tititk Lokasi Reklame (Lembaran Daerah Kabupaten Sleman Tahun 2003 Nomor 5 Seri C)
- Peraturan Bupati Nomor 14 Tahun 2011 tentang Tata Cara Perhitungan Pajak Reklame (Berita Daerah Kabupaten Sleman Tahun 2011 Nomor 3 Seri C)
Download Peraturan Bupati Sleman Nomor 24 Tahun 2021 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.