Peraturan Bupati Sambas Nomor 43 Tahun 2018 Tentang Penanggulangan Penyahgunaan Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif Lainnya
ABSTRAK
Peraturan Bupati Sambas Nomor 43 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dengan meningkatkannya Penyalahgunaan narkotika, Psikotropika, dan ZA=at adiktif lainnya di mayarakat yang mmbahayakan perkembangan Sumber Daya Manusia Indonesia dan mengancam Kehidupan Bangsa dan Negara;
- bahwa Kabupaten Sambas berada pada daerah perbatasan dengan negara malaysia memiliki tingkat lalu lintas manusia yang sangat memungkinkan terjadinya Penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif Lainnya;
- bahwa pencegahan dan penanggulangan terhadap Penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika dan Zat adiktif lainnya, bukan semata-mata tenggung jawab dan hanya dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah tetapi merupakan tanggung jawab bersama masyarakat;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, huruf c, perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang Penanggulangan Penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya;
Dasar hukum Peraturan Bupati Sambas Nomor 43 Tahun 2018 ini adalah:
- Dasar Hukum Peraturan Bupati ini adalah: Undang-Undang No.27 Tahun 1959,
- Undang-Undang No.8 Tahun 1976,
- Undang-Undang No.8 Tahun 1981,
- Undang-Undang No.4 Tahun 1979,
- Undang-Undang No.5 Tahun 1997,
- Undang-Undang No.7 Tahun 1997,
- Undang-Undang No.23 Tahun 2002,
- Undang-Undang No.35 Tahun 2009,
- Undang-Undang No.36 Tahun 2009,
- Undang-Undang No.11 Tahun 2012,
- Undang-Undang No.23 Tahun 2014,
- Peraturan Pemerintah No.27 Tahun 1983,
- Peraturan Pemerintah No.25 Tahun 2011,
- Permensos No.56/HUK/2009,
- Peraturan Menteri Kesehatan No.2415/MENKES/PER/XII/2011,
- Peraturan Menteri Dalam Negeri No.21 Tahun 2013.
Dalam Peraturan Bupati ini diatur tentang Ketentuan Umum;
Ruang Lingkup;
Asas dan Tujuan;
Tugas dan Wewenang Pemerintah Daerah;
Pencegahan;
Penanganan;
Pemantauan, Evaluasi dan Pelaporan;
Pasca Rehabilitas;
Partisipasi Masyarakat;
Pembinaan dan Pengawasan;
Pembiayaan;
Pelaporan;
Sanksi;
Forum Koordinasi;
Penghargaan;
Ketentuan Penutup.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Sambas Nomor 43 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.id, terima kasih.