PeraturanPedia.id – Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 24 Tahun 2024 Tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2025
ABSTRAK
Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 24 Tahun 2024 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Dasar Pertimbangan: bahwa daiam rangka mewujudkan pembangunan daerah yang selaras dengan sasaran dan prioritas pembangunan daerah sebagaimana diatur daiam rencana pembangunan jangka menengah daerah, pemerintah daerah perlu menyusun rencana kerja pemerintah daerah;
- bahwa rencana kerja pemerintah daerah memuat arah kebijakan daerah satu tahun yang bersifat teknis operasionaI dan merupakan komitmen pemerintah daerah untuk melaksanakan pembangunan daerah yang berkesinambungan;
- bahwa untuk memberikan pedoman daiam perencanaan tahunan daerah, rencana kerja pemerintah daerah ditetapkan dengan Peraturan Kepala Daerah sebagaimana diamanatkan daiam ketentuan PasaI 26 ayat (2) Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan PasaI 264 ayat (2) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 24 Tahun 2024 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.